Baliho vs Billboard: Mana yang Lebih Efektif untuk Promosi?

Perbedaan Baliho dan Billboard

Baliho dan billboard adalah dua media iklan luar ruang yang sering digunakan untuk promosi bisnis dan acara. Keduanya memiliki keunggulan masing-masing tergantung pada tujuan pemasaran dan target audiens.

Perbandingan baliho dan billboard di area strategis perkotaan.
Perbandingan baliho dan billboard di area perkotaan

1. Baliho: Fleksibel dan Ekonomis

Pemasangan baliho di pusat kota untuk promosi bisnis.
Contoh pemasangan baliho di tempat strategis

Baliho dibagi menjadi 2 pilihan sesuai dengan kebutuhan iklan produk atau acara yang membutuhkan kecepatan dan ketepatan tingkat tinggi

A. Baliho Permanen

Baliho umumnya lebih kecil dibandingkan billboard dan sering digunakan untuk promosi lokal. Keunggulan baliho meliputi:

  • Biaya pemasangan lebih murah dibanding billboard.
  • Cocok untuk promosi jangka pendek, seperti event atau promo musiman.
Pemasangan baliho di pusat kota untuk promosi bisnis
Contoh pemasangan baliho di tempat strategis

B. Baliho Temporer

Baliho umumnya lebih kecil dibandingkan billboard dan sering digunakan untuk promosi lokal. Keunggulan baliho meliputi:

  • Biaya pemasangan lebih murah dibanding billboard.
  • Mudah dipasang dan dipindahkan ke berbagai lokasi strategis.
  • Cocok untuk promosi jangka pendek, seperti event atau promo musiman.

2. Billboard: Jangkauan Luas dan Branding Kuat

Billboard besar yang dipasang di jalan utama untuk menarik perhatian pengendara
Billboard besar di jalan utama dengan lalu lintas padat

Billboard biasanya berukuran besar dan ditempatkan di area dengan lalu lintas tinggi. Keunggulan billboard meliputi:

  • Memberikan eksposur lebih luas karena ditempatkan di jalan utama atau pusat kota.
  • Tahan lama karena menggunakan material berkualitas tinggi.
  • Meningkatkan kesan profesional dan kredibilitas bisnis.

Lokasi Strategis untuk Pemasangan

Agar promosi lebih efektif, pemilihan lokasi pemasangan sangat penting:

  • Baliho lebih efektif di area komersial, dekat pusat perbelanjaan, atau lokasi acara.
  • Billboard ideal di jalan tol, perempatan sibuk, dan pusat kota.

Beberapa artikel dari sumber terpercaya mengenai iklan Outdoor

  1. https://www.kompas.id/baca/foto/2023/12/05/masa-kampanye-tiba-spanduk-dan-baliho-peserta-pemilu-2024-bersebaran
  2. https://www.kompasiana.com/awaly30815/65a27523de948f56bb6042d2/pengaruh-media-baliho-dalam-kampanye-politik-terhadap-keputusan-pemilih-pada-pemilu-2024
  3. https://mediaindonesia.com/humaniora/440483/apa-itu-iklan-berikut-definisi-karakteristik-tujuan-dan-jenisnya

Pilih Media Iklan yang Tepat untuk Bisnis Anda!

Baik baliho maupun billboard memiliki keunggulan masing-masing. Jika Anda membutuhkan jasa pasang baliho atau billboard yang profesional dan terpercaya, PT. Manunggal Mulya siap membantu! Hubungi kami sekarang untuk konsultasi gratis dan dapatkan solusi iklan terbaik untuk bisnis Anda!


Share the Post: